PTPYQ 2 Muria

Terwujudnya Hafidhah Qur'ani 'Amali, Unggul dalam Prestasi, Berkarakter Islam Ahlussunnah Wal Jama'ah

Visi, Misi dan Tujuan

Visi

Terwujudnya Hafidhah Qur’ani ‘Amali, Unggul dalam Prestasi, Berkarakter Islam Ahlussunnah Wal Jama’ah

VisiIndikator
TERWUJUDNYA HAFIDHAH QUR’ANI AMALI•Memahami pokok-pokok ulumudin
•Menerapkan metode tahfidh Al-Qur’an muhafadzah, muraja’ah, dan mudzakarah yang terstruktur
•Memiliki laboratorium tahfidh digital untuk memudahkan santri dalam menghafal •Dipandu oleh para ustadzah tahfidh
•Melaksanakan  kurikulum 2013 konsekwen dengan terintegrasi program tahfidh sehingga tidak membebani siswi/santri dalam mempelajari materi sekolah dan menghafal  Al-Qur’an
•Mewujudkan kemampuan Membaca, menghafal, dan memahami Al Quran dan Hadits
UNGGUL DALAM PRESTASI•Unggul dalam disiplin
•Unggul dalam aktivitas keagamaan
•Unggul dalam kepedulian sosial
•Unggul dalam pencapaian nilai AN
•Unggul dalam berbagai lomba mapel
•Unggul dalam lomba KIR
•Berdakmah bil hikmah dan bil hal
•Unggul dalam berbagai lomba olahraga
•Unggul dalam berbagai lomba seni
•Unggul dalam  lomba keagamaan
•Unggul dalam lomba pidato
•Unggul dalam  lomba menulis kreatif (sastra)
•Beribadah istiqomah dan ikhlas
•Komitmen berjamaah dan berjamiyyah
BERKARAKTER ISLAM AHLUSSSUNNAH WALJAMAAH•Beraqidah Asy’ariyyah dan Maturidiyyah
•Berakhlakul karimah
•Bersikap Tawasuth, I’tidal, Tasamuh, dan Amar Ma’ruf Nahi Munkar
•Nuansa dan amaliyah Ahlussunnah wal Jamaah An Nahdliyah dalam budaya madrasah

Misi

  1. Mewujudkan kurikulum dari pemerintah secara konsekuen terintegrasi program Tahfidh untuk memenangkan persaingan di era global
  2. Mewujudkan kompetensi membaca, menghafal dan memahami al-Qur’an dan Hadits yang ‘Amali
  3. Mewujudkan keunggulan komunikasi Bahasa Inggris dan Bahasa Arab
  4. Mewujudkan pembinaan kompetensi siswa secara kompetitif melalui pemberdayaan potensi kecerdasan yang dimiliki
  5. mewujudkan peningkatan prestasi akademis dan non akademis
  6. Membudayakan karakter akhlaqul karimah, keikhlasan dan istiqomah dalam beribadah, komitmen berjama’ah, beramanah ilmiah
  7. Mewujudkan penjaminan mutu Total Quality Management (TQM) dengan continous improvement untuk memenuhi kepuasan pelanggan
  8. Mewujudkan terpenuhinya fasilitas madrasah yang relevan, mutakhir dan berwawasan ke depan
  9. Mewujudkan Madrasah ramah anak, nyaman, aman, rindang, asri, bersih, indah dan menyenangkan dalam budaya mutu amaliyah Ahlussunnah Wal Jama’ah An Nahdliyyah
  10. Mewujudkan pemahaman ilmu-ilmu yang dibutuhkan untuk melanjutkan pendidikan ke jenjang yang lebih tinggi

Tujuan

Mengembangkan  kurikulum 2013 konsekuen terintegrasi program tahfidh  untuk memenangkan persaingan di era global

Meningkatkan kompetensi membaca, menghafal, dan memahami Al Quran dan Hadits yang amali

Meningkatkan keunggulan komunikasi Bahasa Inggris dan Bahasa Arab

Membudayakan pembinaan kompetensi siswa secara kompetitif melalui pemberdayaan potensi kecerdasan yang dimiliki 

Meningkatkan peningkatan prestasi akademis dan non akademis uMeningkatkan kualitas proses pembelajaran, dan penilaian serta manajemen madrasah berbasis TIK

uMembudayakan karakter akhlakul karimah, keikhlasan dan istiqomah dalam beribadah, komitmen berjamaah, beramanah ilmiah

Membudayakan penjaminan mutu Total Quality Management (TQM) dengan continous improvement untuk memenuhi kepuasan pelanggan

Memenuhi fasilitas sekolah yang relevan, mutakhir, dan berwawasan ke depan

Meningkatkan kualitas dan kuantitas SDM pelaksana pendidikan, melalui peberdayaan, pengembangan karir, promosi, mutasi, dan pemberian penghargaan

Menciptakan madrasah ramah anak, nyaman, aman, rindang, asri, bersih,  indah, dan menyenangkan, dalam budaya mutu yang amaliyah Ahlussunnah wal Jamaah An Nahdliyah

Meningkatan pemahaman ilmu-ilmu yang dibutuhkan untuk melanjutkan pendidikan ke jenjang yang lebih tinggi